detikBali
Kleberson Janjikan Kado Kemenangan di Ulang Tahun Bali United
Asisten pelatih Bali United, Kleberson, berjanji memberikan kado kemenangan saat melawan Malut United di ulang tahun ke-10 klub. Laga digelar 17 Februari 2025.
Minggu, 16 Feb 2025 14:46 WIB