detikNews
Syaikhu Harap Dukungan Anies, PKS Punya Sohibul dan Mardani untuk Jakarta
Presiden PKS Ahmad Syaikhu menilai sudah saatnya Anies Baswedan mendukung kadernya maju Pilgub DKI Jakarta 2024. PKS mengungkapkan dua nama yang disiapkan.
Selasa, 23 Apr 2024 13:55 WIB