Pada 18 Januari 1996, pesawat latih Beechcraft jatuh di Jalan Jamika, Bandung, menewaskan 20 orang. Saksi menceritakan kepanikan dan kerumunan pasca kejadian.
Kebakaran besar melanda kawasan padat penduduk di Jl Kemayoran Gempol, Kebon Kosong, Jakarta Pusat. Ratusan bangunan hingga barang-barang ludes terbakar api.