detikJabar
Merdu Suara Artis Pantura Meriahkan Kampanye Akbar Pilbup Indramayu
Masa kampanye Pilbup Indramayu 2024 meriah dengan penampilan artis Pantura. Paslon Nina-Tobroni dan Lucky Hakim-Syaefudin serukan dukungan dan janji sejahtera.
Sabtu, 23 Nov 2024 22:50 WIB