Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan pasang badan untuk gajah-gajah di kawasan Taman Nasional Tesso Nilo (TNTN). Ia minta masyarakat tak menggangguu gajah di sana.
Wali Kota Pekanbaru, Agung Nugroho langsung mengunjungi keluarga korban konflik dengan gajah. Agung datang untuk memastikan korban ditangani secara maksimal.
Di Suaka Gajah Samui, gajah-gajah yang diselamatkan dari eksploitasi pariwisata kini hidup bebas dan alami. Mereka menikmati kolam, lumpur, dan camilan sehat.