detikNews
KPK Panggil 3 Pendamping PKH Kebumen Jadi Saksi Kasus Korupsi Bansos 2020
KPK terus menyelidiki kasus korupsi bansos 2020 dengan memanggil tiga pendamping PKH dari Kebumen sebagai saksi. Pemeriksaan berlangsung di Polresta Magelang.
Rabu, 26 Nov 2025 14:06 WIB







































