detikJatim
Bantuan Air Bersih Disalurkan ke Dusun-Desa di Kembangbahu Lamongan
Polsek Kembangbahu melakukan monitoring dan pengamanan penyaluran bantuan air bersih di Dusun Mojorayung, Desa Lopang. BPBD Lamongan mengirim 3 tangki air.
Selasa, 17 Sep 2024 16:15 WIB