Ganjar Pranowo hingga Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok menghadiri acara rapat kerja nasional (Rakernas) PDI Perjuangan yang ke-V di Ancol, Jakut, hari ini.
DPD PDIP Sumut akan menggelar konferensi daerah untuk memilih Ketua DPD dan pengurus baru. Penjaringan telah dilakukan, keputusan DPP segera diumumkan.