detikPop
Ariana Grande Nangis Tanggapi Komentar Berisi Body Shaming
Ariana Grande berbagi pengalaman menghadapi komentar negatif tentang penampilannya. Meski sedih, dia tetap bersinar sebagai Glinda di Wicked.
Selasa, 10 Des 2024 18:01 WIB