Seluruh dunia merayakan Hari Jantung Sedunia pada tanggal 29 September. Momentum ini bertujuan meningkatkan kesadaran masyarakat akan penyakit kardiovaskular.
Heboh produk Es Teh Indonesia diprotes netizen gegara terlalu manis. Risiko penyakit gula menjadi sorotan. Disakah diabetes disembuhkan jika terlanjur kena?
Berbeda dengan gemuk lemak. Gemuk air terjadi karena retensi air atau cairan dalam tubuh. Ada beberapa makanan dan minuman sehat untuk menurunkan gemuk air ini.
Soto Bandung buatan Vincero Social House disajikan berbeda dengan Soto Bandung pada umumnya. Bukan irisan daging sapi biasa melainkan dengan dading sirloin.
Sebuah penelitian dari Harvard School of Public Health mengungkap keterkaitan antara golongan darah dengan risiko penyakit jantung. Mana yang paling berisiko?