Perserikatan Bangsa-Bangsa bertujuan untuk menjadi wadah bagi organisasi dunia serta memelihara perdamaian Internasional. Berikut ini ulasan selengkapnya
AS mendesak 150 negara yang bermaksud mengirim pemimpin untuk berbicara di Sidang Umum PBB akhir September di New York agar berpartisipasi secara virtual.