Wapres Ma'ruf Amin bertolak ke Vientiane, Laos, menghadiri KTT ASEAN. Ma'ruf akan memberikan pesan utama capaian penting ASEAN dalam 10 tahun terakhir.
Pemkot Depok meluncurkan angkutan massal BISKITA Trans Depok yang mulai diuji coba hari ini. Walkot Depok M Idris mengklaim BISKITA bakal mengurangi macet.