China menentang dengan keras pembatasan visa Amerika Serikat terhadap beberapa warga negara Amerika Tengah atas dugaan hubungan dengan Partai Komunis Tiongkok.
Drama Tempest yang dibintangi Jun Ji Hyun sukses di Disney+, namun menuai kontroversi di China akibat dialog sensitif. Penulis skenario menjelaskan konteksnya.
Para Ilmuwan China mengungkapkan rencana untuk membuat sistem pertahanan asteroid dekat bumi. Rencana ini dilakukan untuk melindungi keselamatan planet bumi.
PT BIBU menandatangani MoU dengan tiga mitra untuk pembangunan Bandara Internasional Bali Utara. Bandara ini dirancang ramah lingkungan dan berstandar global.
Menteri Luar Negeri (Menlu) AS Marco Rubio dan Menlu China Wang Yi teleponan menjelang pertemuan puncak antara Presiden Donald Trump dan Presiden Xi Jinping.