Pemerintah sedang membahas usulan work from anywhere sebelum masa libur dan cuti lebaran. Usulan diutarakan untuk mengurai kepadatan saat masa mudik lebaran.
Taman Hiburan Pantai Kenjeran ramai pengunjung saat libur Nataru 2024/2025. Dengan wahana baru, pengelola berharap kunjungan meningkat 10% dari tahun lalu.