Kapal wisata yang membawa puluhan wisatawan mengalami kecelakaan akibat angin kencang di wilayah barat daya China. 9 meninggal dan 70 dirawat di rumah sakit.
Berita terpopuler dari Nusa Tenggara: penembakan balita, bunuh diri pengantin baru, dan pemerkosaan siswi SMP. Simak rangkuman peristiwa penting sepekan ini.
Sebuah papan reklame di Jalan Raya Singosari-Surabaya, Malang, roboh diterjang hujan angin. Robohnya papan reklame itu menutup akses jalan Surabaya-Malang.
Kapal pinisi Sharandy of The Seas tenggelam di Pelabuhan Serangan. Seluruh awak berhasil selamat. Polisi dan Syahbandar koordinasi untuk pengangkatan kapal.
Hujan deras disertai angin kencang menerjang Desa Pagerejo Kecamatan Kertek, Wonosobo. Angin kencang hingga menerbangkan atap rumah warga dan madrasah.