Prosesi upacara penurunan bendera Merah Putih dalam rangka peringatan HUT ke-80 RI selesai. Sang Merah Putih kembali dibawa kirab ke Monas, Jakarta Pusat.
Penyanyi Dewi Gita mengenang Bunda Iffet, sosok ibu bagi Slank dan band Indonesia. Armand Maulana juga merasakan kehilangan mendalam atas kepergiannya.
Band Tipe-X siap menghibur di malam puncak Hari Jadi ke-221 Klaten. Vokalis Tresno berjanji akan tampil lebih dari 10 lagu untuk merayakan momen spesial ini.
Asosiasi Komposer Seluruh Indonesia berencana melayangkan gugatan pada Lembaga Manajemen Kolektif Nasional buntut kisruh royalti yang saat ini masih terjadi.