Polresta Bogor Kota saat ini masih menyelidiki kasus dugaan penipuan oleh biro pemberangkatan haji dan umrah, yang dialami selebgram asal Bogor Elsya Sandria.
Menghibur dan selalu tampil ceria, ternyata di balik keceriannya Bunda Corla memiliki kisah sedih yang menjadi salah satu alasannya kembali ke Indonesia.
Selebgram Medina Zein kembali menjalani sidang secara daring di PN Surabaya. Kali ini, ia dipertemukan dengan korbannya, Uci Flowdea. Begini kesaksiannya.
Selebgram asal Bogor mengaku ditipu wanita pengelola biro perjalanan haji dan umrah berinisial CV. Ia mengaku gagal umrah dan alami kerugian hingga Rp 200 juta.