Menteri Kelautan Trenggono menegaskan jual-beli pulau kecil di Indonesia dilarang. KKP akan awasi pemanfaatan pulau untuk pariwisata dengan izin resmi.
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa meminta maaf atas pernyataan terkait tuntutan 17+8. Ia akui kesalahan dan berkomitmen perbaiki komunikasi publik.
KAI memberlakukan rekayasa pola operasi mengalihkan rute beberapa kereta api melalui jalur alternatif Brumbung-Gundih-Gambringan dan Brumbung-Solo-Surabaya.