Upacara HUT ke-77 Republik Indonesia akan digelar di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, hari ini. Kepolisian pun menutup sejumlah ruas jalan di sekitar Istana.
Upacara peringatan HUT ke-77 RI digelar di Istana Merdeka, Jakarta Pusat. Upacara HUT RI di Istana kali ini mengundang masyarakat untuk hadir langsung.
Masyarakat mulai berdatangan ke Istana Merdeka, Jakarta Pusat, menjelang upacara peringatan HUT ke-77 RI. Mereka memakai baju adat dari berbagai daerah.
Pemprov Jabar melaksanakan upacara pengibaran bendera merah-putih di Lapangan Gasibu, Kota Bandung. Gubernur Jabar Ridwan Kamil menjadi inspektur upacara.
Masyarakat mulai padati Istana menjelang pelaksanaan upacara HUT RI ke-77. Mereka sebelumnya telah mendaftar lewat situs yang diumumkan Setneg sebelumnya.
Hasto meminta seluruh kader untuk bekerja keras memenangkan Pemilu 2024 dan mencetak hattrick kemenangan. Dia pun meminta kader untuk terjun langsung ke rakyat.