Surabaya kembali menggelar CFD di Jalan Tunjungan dan Jalan Darmo mulai 22 Mei besok. Bila Ramadan lalu digelar sore, kali ini kembali digelar Minggu pagi.
KSPSI bakal menggelar kongres ke X pada 30-31 Maret mendatang. Dalam kongres ini akan dilakukan edukasi bagi buruh untuk menghadapi tantangan industri ke depan.
Dengan tambahan tersebut, jumlah total kasus terkonfirmasi COVID-19 yang ditemukan di Indonesia sejak Maret 2020 hingga hari ini menjadi 6.550.448 kasus.
Pemberlakuan syarat perjalanan orang di masa pandemi yang tidak lagi mengharuskan hasil negatif tes usap PCR membuat jumlah pelaku perjalanan meningkat.
Tak perlu cari tempat healing hingga ke luar kota! Ternyata Surabaya punya hutan kota yang cocok untuk tempat melepas penat. Pas dinikmati saat weekend.