Savana Tianyar di Pulau Dewata adalah fenomena tersendiri. Seperti bukan di Bali, cuaca dan suasana di sana lebih mirip di Sumbawa atau bagian NTT lainnya.
Pura Lempuyang Luhur Bali adalah pura terbaik yang pernah kami kunjungi. Alasannya ada dua, yakni pemandangan alam yang ciamik dan layanan yang memuaskan.