Kantor DPP PPP dipenuhi karangan bunga ucapan selamat untuk Muhamad Mardiono sebagai Ketua Umum periode 2025-2030. Ucapan datang dari kader dan tokoh politik.
Penyanyi Bernadya bersiap ganti imej untuk album terbarunya. Ia ingin tampil berbeda dan merayakan momen terakhir dengan kolaborasi unik di JICAF 2025.
Andri Soegianto dituntut 3 bulan penjara, karena harimau peliharaannya menerkam asisten rumah tangga (ART)-nya bernama Suprianda di Samarinda, Kalimantan Timur.
Komunitas Ngopi Yuk by detikcom sukses gelar Coffee Experience Vol.2. Peserta belajar teknik kopi sambil nongkrong, bersosialisasi, dan seru-seuan bareng.
Ibu rumah tangga bernama Nindia Novrin (38) diduga menjadi korban perampokan di rumahnya di Paal Merah, Kota Jambi. Mobil Mitsubishi Pajero miliknya raib.
Artotel Living World di Cibubur hadirkan artspace dengan pameran seni Kaleidoscope of Nature. Nikmati karya seniman kontemporer Indonesia hingga Desember 2025.