Pinangki Sirna Malasari mendapatkan pembebasan bersyarat hari ini. Pinangki disebut telah memenuhi syarat administrasi untuk mendapatkan bebas bersyarat.
Taburan remisi diberikan bagi narapidana membuat rombongan koruptor dapat menghirup udara bebas. Total 23 napi koruptor mendapatkan pembebasan bersyarat.
Sejumlah peristiwa mewarnai pemberitaan di Jawa Barat (Jabar) hari ini. Mulai dari respons ANNAS terkait peresmian gedung dakwah hingga peristiwa lain.
Seorang pria inisial S (35) asal Lingkungan Gontoran Barat, Kelurahan Bertais, Kecamatan Sandubaya dibekuk saat membungkus narkotika jenis sabu di kediamannya
Film Sayap Sayap Patah masih bisa kamu tonton tayang di bioskop Jogja hari ini, Senin (22/8/2022). Ini sinopsis film Nicholas Saputra dan Ariel Tatum itu.
Film Sayap Sayap Patah dari kisah nyata kerusuhan di Mako Brimob pada 2018 bisa kamu tonton tayang di bioskop Jogja hari ini, Sabtu (20/8/2022). Ini bocorannya.