detikNews
Jelang Purnatugas, Anies Terima Kasih ke Prabowo-Salim Segaf
Anies Baswedan menyampaikan terima kasih kepada partai politik (parpol) pengusungnya sewaktu Pilgub 2017 yaitu Partai Gerindra dan PKS.
Jumat, 14 Okt 2022 19:45 WIB