Kejari Denpasar menetapkan Ketua FORMI Kota Denpasar, NYS, sebagai tersangka korupsi dana hibah 2019-2020, dengan kerugian negara mencapai Rp 465 juta.
Komdigi resmi memblokir akses Grok AI per 10 Januari 2026 demi mencegah deepfake asusila. Menteri Meutya Hafid tegaskan perlindungan bagi perempuan dan anak.
Dua bersaudara bos PT Sritex, Iwan Setiawan Lukminto dan Iwan Kurniawan Lukminto didakwa merugikan negara Rp 1,35 triliun dalam kasus korupsi fasilitas kredit.
Total kasus HIV/AIDS di Kota Kupang mencapai 2.543 sejak 2020, dengan 46 kasus pada anak. KPA terus lakukan edukasi dan pencegahan untuk kurangi penularan.