Pembunuhan itu terjadi di rumah korban di kawasan Reremi Puncak, Manokwari, pada Senin (10/11). Polisi menemukan tubuh korban telah terpotong tiga bagian.
Sopir pangkalan berinisial PA diduga melecehkan pengajar di Maluku. Polisi sedang menyelidiki kasus ini dan korban mendapatkan pendampingan psikologis.
Kerusuhan terjadi di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Muara Beliti, Musi Rawas. Saat terjadi kesuruhan saksi melihat ada gumpalan asap di lokasi.
100 narapidana kasus narkotika dipindahkan ke Lapas Nusakambangan untuk menegakkan zero narkoba dan HP. Upaya ini diharapkan jadi pelajaran bagi napi lain.