Shandy Aulia kembali dengan film terbarunya berjudul I Need You Baby. Cerita film ini menurut Shandy sangat dekat dengan kebiasaan masyarakat Indonesia.
Dua mempelai pengantin menggelar pernikahan unik di dalam Gua Ngringong, Gunungkidul, DIY. Maharnya pun tak kalah unik yakni sestoples walang (belalang) goreng.