Bareskrim Polri menangkap empat orang karena terlibat peredaran sabu dan pil ekstasi di kawasan Deli Serdang, Sumut. Dua di antaranya merupakan oknum TNI.
Polisi menangkap dua prajurit TNI AD karena kedapatan membawa sabu dan pil ekstasi di Deli Serdang, Sumut. Kedua oknum prajurit TNI itu terancam dipecat.