Di restoran ini kamu bisa menikmati pengalaman bersantap yang seru. Ada brandy steak dengan paduan ubi cilembu, hingga cocktail yang bisa berubah rasa.
Polres Bandara Soekanro-Hatta mengajak anak mengenal tugas-tugas polisi lewat lomba mewarnai. Perlombaan ini digelar dalam rangka HUT ke-77 Bhayangkara.
Tak hanya ditawarkan di restoran mewah, lobster dan oyster bakar tersedia di tenant kaki lima. Kamu bisa menikmatinya di Mr.Lobster yang ada di G Town Square.
Kamil dulu menjalani KKN di desa tempat Khansa, yang usianya terpaut 10 tahun. Setelah Khansa dewasa, mereka bertemu kembali dan menjalin ikatan pernikahan.