Hari ini Senin (6/2/2023) bertemu dengan pasaran Pon. Dalam penanggalan Jawa, bertepatan 15 Rejeb 1956, berada di Tahun Ehe, Windu Sancaya dan Wuku Pahang.
Jet tempur F-22 milik AS menembak jatuh objek terbang tak teridentifikasi atau unidentified flying object (UFO) yang terdeteksi mengudara di langit Alaska.
PP Muhammadiyah menetapkan puasa ramadan 2023, Kamis 23 Maret 2023. Penetapan ini hasil hisab melalui keputusan Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah.