Demokrat saling berbalas kritik dengan PDIP buntut perkara wong cilik. Pernyataan itu berawal dari AHY bilang kebijakan pemerintah tak berpihak ke wong cilik.
"Di perbankan saya lihat juga masih belum berubah, masih ada di kisaran 20%, sekali lagi ini mungkin sudah 3 - 4 kali saya sampaikan, masih di 20% saja,"
Wapres Ma'ruf Amin bakal menutup Muktamar Muhammadiyah ke-48 pekan ini. Hal itu telah dipastikan Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir, Selasa (15/11/2022.