Di momen Idul Adha, pengamat IT menyampaikan potensi konsep kurban digital. Dia tekankan pentingnya pengorbanan dalam konteks teknologi dan kehidupan sosial.
Sapi kurban di Lamongan mengamuk saat akan disembelih, menendang warga hingga terpental. Warga terpaksa sembelih sapi di sawah setelah berhasil ditangkap.
Seekor kerbau kurban Idul Adha dari RS Sarkies 'Aisyiyah Kudus lepas lalu kabur hingga menabrak pesepeda di Jalan Sunan Kudus hingga terpental. Begini akhirnya.
detikJateng juga sempat melihat proses pembagian daging kurban. Daging yang dibagikan untuk warga yang datang ke lokasi ternyata ludes dalam waktu satu jam.
Setelah dikeluarkan dari freezer, daging kurban perlu dicairkan sebelum dimasak. Agar tak salah, begini cara mencairkan daging yang mudah ditiru di rumah.
ICMI Bali dan Yayasan Khalifah Nusantara bagikan 1.200 paket daging kurban. Mereka dukung pengurangan plastik dengan menggunakan besek bambu dalam distribusi.
Organ atau jeroan kerap kali dikonsumsi saat Idul Adha. Meski mengandung banyak nutrisi penting, konsumsi jeroan tak boleh berlebihan. Bisa begini dampaknya.