Sebuah mobil Toyota Rush terlibat kecelakaan tunggal di Desa Rantau Baru, Pelalawan, Riau. Akibatnya dua pegawai BUMD tewas setelah terjebak dalam mobil.
Tabung gas berukuran 12 kg meledak dalam sebuah rumah di Cengkareng, Jakbar. Dalam kejadian itu, dua rumah hancur atau rusak berat serta tiga mobil rusak.
Seorang wanita diaspora Filipina membagikan kisahnya yang berjuang melawan kanker paru-paru stadium 3A. Kondisi ini dialaminya saat dia berusia 28 tahun.