Wali Kota Kendari, Siska Karina Imran, meresmikan TK Negeri 10 untuk memperluas akses pendidikan anak usia dini. Dia mengajak ortu mendukung pendidikan anak.
Pengunjung keluhkan daya tarik Medan Zoo sebagai tempat rekreasi dan edukasi, ternyata kondisinya tidak sesuai harapan. Koleksi hewan kini semakin sedikit.
Kebakaran rumah di Malang akibat kebocoran gas melukai ibu dan anak. Kerugian ditaksir mencapai Rp 69 juta. Petugas berhasil padamkan api dalam 45 menit.
Kemenham merekomendasikan pemenuhan hak pendidikan 11 siswa SMAN 5 Bengkulu yang tidak terdaftar di Dapodik. Dinas Pendidikan diminta segera bertindak.
Ressa mengaku anak biologis Denada, kini bekerja sebagai penjaga toko kelontong di Banyuwangi dengan gaji Rp 1,5 juta. Ia sempat libur karena sorotan publik.