Tiga terdakwa korupsi BUMDes Jaya Giri divonis ringan oleh Pengadilan Tipikor Denpasar. Mereka dijatuhi hukuman penjara dan denda terkait penyalahgunaan dana.
Pusat distribusi bantuan yang didukung Israel dan AS di Gaza diduga mencampur pil narkotika ke dalam kantong tepung yang didistribusikan kepada penduduk.
Sidang kasus pemerasan Nikita Mirzani berlanjut. Saksi Sumarni mengungkap pengalaman buruk setelah menggunakan skincare Reza Gladys, yang merusak kulitnya.
Pangdam IX/Udayana, Mayjen Piek Budyakto, memastikan program bela negara di Unud berlanjut dan optimistis sinergi dengan mahasiswa akan membuahkan hasil.