Cuaca panas parah beberapa waktu ini menjadi sorotan. Beberapa negara Asia Tenggara mulai tingkatkan kewaspadaan terhadap risiko penyakit yang dapat muncul.
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah IV Makassar telah merilis prakiraan cuaca hari ini untuk sejumlah wilayah di Sulawesi Selatan.