detikNews
Penjual Nasgor Positif Corona yang Mudik ke Blitar Terpapar dari Pasar PPI Surabaya
Penjual nasgor yang mudik dari Surabaya ke Blitar positif Corona. Pria 67 tahun ini mengalami gejala klinis sejak berjualan di Pasar PPI, Krembangan, Surabaya.
Sabtu, 18 Apr 2020 12:59 WIB