Arti kode 1312 atau ACAB muncul di tembok Stadion Kanjuruhan pasca-tragedi maut yang tewaskan 125 jiwa dan seratusan luka jadi pertanyaan dan viral di medsos.
Kebakaran smelter PT GNI Morowali Utara menyebabkan 2 karyawan meninggal. Salah seorang karyawan meninggal merupakan seleb TikTok bernama Nirwana Selle.