Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto divonis 3,5 tahun penjara. Hakim menyatakan Hasto terbukti beri suap ke eks komisioner KPU Wahyu Setiawan terkait Harun Masiku.
Hasto akan menyusun nota pembelaan atau pleidoi menggunakan teknologi artificial intelligence (AI). Hasto mengaku mempelajari filosofi AI selama ditahan.
Selain Harun Masiku, Hasto mengajukan nama lain untuk PAW, yaitu Maria Lestari. KPK mengungkap tidak menutup kemungkinan akan menyelidiki proses PAW itu.
Calon Dewas KPK Wisnu Baroto menjalani uji kelayakan di Komisi III DPR. Dalam uji di DPR, Wisnu menilai mengapa banyak pelanggaran yang dilakukan pimpinan KPK.
Majelis hakim membacakan bukti percakapan WhatsApp yang menunjukkan keterlibatan Hasto Kristiyanto menyediakan Rp 400 juta untuk pengurusan PAW Harun Masiku.
Tokoh Organisasi Papua Merdeka (OPM), Nekison Enumbi alias Bumi Walo Enumbi, tewas saat disergap aparat TNI. Bumi Walo telah menjadi DPO atas kejahatannya.
Polda Papua Barat menghentikan pencarian Iptu Tomi yang hilang saat menyeberang Sungai Rawara. Nasib dan keberadaan Iptu Tomi masih menyisakan tanda tanya.