Kasus korupsi di BUMD Jabar memasuki babak baru. Kejari Bandung limpahkan berkas empat tersangka ke pengadilan, sidang pertama dijadwalkan 11 November 2025.
Starlink menghentikan pelanggan baru di RI karena kapasitas habis. Pakar telekomunikasi menilai langkah ini sebagai strategi untuk dapatkan frekuensi tambahan.
Pertamina Patra Niaga memastikan pasokan energi aman di Aceh, Sumut, dan Sumbar. Distribusi BBM dan LPG dipulihkan, dengan dukungan operasional darurat.
Anggota DPR Komisi IX fraksi NasDem menyebut nilai pasar jamu pada 2024 mencapai angka Rp 25 miliar. Bisnis ini dinilai bisa menjadi proyeksi yang menjanjikan