Pembelian Solar subsidi wajib menggunakan QR code agar tepat sasaran. Buat yang belum mendaftar, maksimal hanya bisa membeli 20 liter solar subsidi per hari.
Delapan pemuda diamankan polisi usai terlibat tawuran dan membawa narkoba di Jagakarsa, Jakarta Selatan. Dua dari 8 pemuda tersebut masih anak di bawah umur.
Polisi menyebut pembacokan yang menewaskan pelajar SMK Bogor berlatar belakang tantangan via media sosial. Pelaku terprovokasi lalu mencari sasaran acak.