Puluhan siswa di Tawangmangu mengalami gejala keracunan usai menyantap menu MBG pada Kamis (9/10). Sejumlah korban masih dirawat di RS, sebagian lain trauma.
UIN Mataram mengukuhkan tiga guru besar: Muhammad Saleh Ending, Lubna, dan Dwi Wahyudiati. Mereka berkontribusi dalam antropologi, pendidikan, dan kimia.