Mahkamah Konstitusi mengabulkan gugatan UU Tapera, membebaskan pekerja dari kewajiban menabung. Revisi UU Tapera direncanakan pemerintah untuk penataan ulang.
Kapolri membentuk tim Pokja usai putusan Mahkamah Konstitusi (MK). Tim Pokja diharapkan menjadi landasan untuk berkolaborasi dengan kementerian/lembaga terkait.
Mahkamah Konstitusi mengabulkan gugatan yang melarang wakil menteri merangkap jabatan di perusahaan. Pemerintah diberi waktu 2 tahun untuk menyesuaikan.