Sekitar 18 ribu lebih pekerja di Indonesia terkena PHK hingga Februari 2025. Jatim menempati posisi ketiga provinsi paling banyak tenaga kerjanya kena PHK.
Volvo Group Amerika Utara akan PHK 550-800 pekerja akibat dampak negatif kebijakan tarif Presiden Trump. Penurunan permintaan kendaraan jadi penyebab utama.
Okupansi hotel di Jakarta turun drastis, Kemenpar berupaya perbaiki dengan inovasi dan strategi baru. PHK mulai terjadi akibat pengetatan anggaran pemerintah.
Pemerintah merencanakan penghapusan batas usia di lowongan kerja. Dosen dan peneliti UGM singgung pentingnya fleksibilitas usia pelamar di tengah gelombang PHK.