Napoli melaju ke perempatfinal Coppa Italia dengan menyingkirkan Cagliari. Pasukan Antonio Conte menang adu penalti setelah bermain imbang 1-1 di waktu normal.
Alan Shearer masih pegang rekor top skor Premier League sepanjang masa dengan 260 gol. Erling Haaland tahu rekor itu dan punya kans, tapi enggan memikirkannya.
CEO Apple, Tim Cook, kabarnya akan lengser. Daftar kandidat potensial untuk menggantikannya termasuk setidaknya empat eksekutif puncak di raksasa teknologi.