Prabowo Subianto mengacungkan jempol saat ditanya soal dukungan Bobby Nasution pada dirinya. Prabowo juga menyampaikan terima kasih kepada mantu Jokowi itu.
Ganjar Pranowo menanggapi dukungan Bobby Nasution kepada Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming. Ganjar mengaku tak mempermasalahkan dukungan tersebut.
Capres dari PDIP Ganjar Prabowo mengungkap relawannya di Medan semakin solid usai Wali Kota Medan Bobby Nasution menyatakan dukungan ke Prabowo-Gibran.