Fahri Hamzah menilai kegaduhan di koalisi pemerintah akan mengganggu sisa masa jabatan Jokowi. Golkar menyebut kegaduhan merupakan dinamika politik biasa.
Berdasarkan data BPS, India masuk 5 besar kunjungan turis terbanyak ke RI. Menurut Menparekraf Sandiaga Uno, turis India suka datang ke Bali untuk menikah.