WhatsApp memperbaiki celah keamanan yang dimanfaatkan hacker untuk meretas perangkat Apple. Pengguna diimbau untuk update aplikasi dan sistem operasi terbaru.
BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca untuk wilayah Banten. Hujan lebat dan angin kencang berpotensi melanda sejumlah wilayah di Banten hingga 12 November.
Komisi I DPR soroti serangan AS ke Venezuela dan penangkapan Maduro. Pemerintah diminta prioritaskan keselamatan WNI dan aktifkan protokol perlindungan.
Monyet liar menyerang Desa Klungkung, Jember, melukai lima warga. Penangkapan monyet dilakukan setelah warga resah. Bupati berikan bantuan sembako untuk korban.