Satlantas Polres Batu perketat pengawasan bus pariwisata selama libur Isra Mikraj dan Imlek. Sidak ramp check dilakukan untuk memastikan keselamatan penumpang.
Peringatan Isra Miraj 2026 jatuh pada 16 Januari, menjadi hari libur nasional. Masyarakat bisa menikmati long weekend dan memperdalam makna ibadah salat.
Jemaat Ahmadiyah Indonesia di Kuningan, meski minoritas, aktif berkontribusi sosial. Mereka berupaya menghapus stigma negatif melalui kegiatan inklusif-dialog.
Pemimpin senior Hamas, Khaled Meshaal, menegaskan penolakan terhadap perlucutan senjata, namun mengusulkan "pembekuan" senjata para petempurnya di Gaza.