detikHealth
Menkes Lantik Penny K Lukito Jadi Perencana Ahli Utama BPOM RI
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin resmi melantik Penny Kusumastuti Lukito sebagai Perencana Ahli Utama di lingkungan Badan Pengawasan Obat dan Makanan RI.
Selasa, 07 Nov 2023 10:04 WIB